Trans TV memperoleh izin siaran pada tanggal 1 Agustus 1998. Trans TV mulai resmi disiarkan pada 10 November 2001 namun masih terhitung siaran percobaan, Trans TV sudah membangun Stasiun Relai TV-nya di Jakarta dan Bandung. Siaran percobaan dimulai dari seorang presenter yang menyapa pemirsa pukul 17.51 WIB. Trans TV kemudian pertama mengudara dan diresmikan Presiden Megawati Soekarnoputri sejak tanggal 15 Desember 2001 sekitar pukul 19.00 WIB, Trans TV memulai siaran secara resmi.
Posisi
Trans TV membuka lowongan pekerjaan untuk posisi terbaik. Daftarkan diri anda di website ini. Pendaftaran Gratis. Berikut adalah posisi terfavorit pilihan para kandidat
- Creative
- Reporter
- News Anchor
- Production Support
- Floor Director
- dll
Pendaftaran
Pendafataran dilaksanakan secara online melalui alamat berikut ini
pilih kategori posisi lowongan yang sesuai dengan kualifikasi anda, kemudian isikan data diri dan persyaratan yang ditentukan.
Alamat Kantor
PT. TELEVISI TRANSFORMASI INDONESIA.
Jl. Kapten P. Tendean Kav 12-14 A
Jakarta 12790
P: 62-21-79177000
F: 62-21-79187721
EmoticonEmoticon