Berawal dari sebuah usaha milik keluarga bernama pt bank karman yang didirikan pada 15 april 1969 dan berkedudukan di surabaya, selanjutnya pada tahun 1992 berubah nama menjadi pt. Mega bank dan melakukan relokasi kantor pusat ke jakarta. Seiring dengan perkembangannya pt. Bank mega pad tahun 1996 diambil alih oleh ct corpora. Untuk lebih meningkatkan citra pt. Mega bank, pada bulan juni 1997 melakukan perubahan logo dengan tujuan bahwa sebagai lembaga keuangan kepercayaan masyarakat, akan lebih mudah dikenal melalui logo perusahaan yang baru tersebut. Dan tahun 2000 dilakukan perubahan nama dari pt. Mega bank menjadi pt. Bank mega.
Nama Perusahaan | : | PT. BANK MEGA TBK |
Posisi | : | Funding Officer, CCPL Acquisition Officer, dll |
Singkatan | : | - |
Tanggal Terbit | : | 03-03-2016 |
Batas Pengiriman | : | 24-03-2016 |
Jumlah Posisi | : | 4 |
Persyaratan | : | Bank Mega membuka peluang berkarir bagi putra putri terbaik untuk posisi : 1. Funding Officer 2. CCPL Acquisition Officer 3. Personal Relationship Manager 4. Credit Relationship Manager Syarat umum : - lulusan D3 GPA of 2,75 - Fresh Graduate / Berpengalaman untuk No. 1,2 - Memiliki pengalaman di bidang perbankan selama min. 2 tahun untuk nomor 3 & 4. - tertarik di bidang marketing dan promosi |
Keterangan | : | jika anda tertarik dengan lowongan tersebut diatas silahkan kirimkan CV dan lamaran ke : PT Bank Mega Tbk Human Capital Regional Surabaya JL Raya Darmo 95 A Surabaya atau email to : recruitment_sby@bankmega.com |
EmoticonEmoticon